ArabicChinese (Simplified)EnglishIndonesianJapaneseRussian

Paket Mancing di Pulau Komodo Labuan Bajo

Rp 2.500.000

Durasi

2 Hari 1 Malam

Transportasi

Speed Boat

Aktivitas

Popping, jigging, Bottom fishing

Lokasi

Labuan Bajo

Memancing di Labuan Bajo adalah salah satu tujuan mengahabiskan waktu liburan di Labuan Bajo. Dimana perairan Labuan Bajo selain memiliki gugusan pulau yang sangat indah untuk dinikmati sambil memancing, Labuan Bajo juga merupakan bagian dari Triangle Coral yang sangat terkenal. Bagi para penghobi mancing kelebihan dari Mancing di Labuan Bajo adalah kapal yang disiapkan tidak hanya kapal nelayan lokal, tapi pemancing juga dapat menggunakan kapal cabin yang mempunyai kamar dengan fasilitas yang cukup memanjakan. Artinya anda dapat berwisata sekaligus menyalurkan hobi mancing.

Anda dapat memilih spot yang ditawarkan oleh fishing guide dengan gaya pancing sesuai keinginan (trolling, popping, casting ataupun dasaran). LAKO KOMODO menjamin akan mendapatkan besaran ikan sesuai harapan karena Kami menguasai  spot yang tepat.

Ikan yang sering didapat di kawasan Perairan Labuan Bajo antara lain : Giant Travely (GT), Kakap Merah, Ketambak, Kerapu, Tenggiri dan Green Job. Perlu diketahui bahwa kita akan mancing di luar kawasan konservasi Taman Nasional Komodo, tapi disekitarannya.

 

Informasi Rute

Labuan Bajo - Sebayur - Pulau Komodo - Gili Lawa - Pulau Kalong - Pulau Kanawa - Labuan Bajo.

Itinerary

Perjalanan memancing  LAKO KOMODO akan membawa Anda secara Private dalam satu group menuju Destinasi memancing di kepulauan Komodo dengan nyaman dan aman.

Trip mancing satu hari adalah wisata labuan bajo pilihan yang terjangkau bagi wisatawan yang memiliki waktu terbatas dan ingin mencoba experience memancing di sebagian besar wilayah Taman Nasional Komodo. Dengan speedboat, Phinisi dan kapal lokal, kami dapat mencapai setiap tujuan Anda dengan lebih cepat dan memungkinkan Anda menghabiskan lebih banyak waktu di spot yang Anda inginkan.

Trip memancing yang kami tawarkan akan dipandu langsung oleh ex-team member Mancing Mania Indonesia, jadi Anda tidak perlu ragu karena akan dibawa ke spot-spot pancing Mancing Mania untuk kepulauan komodo demi Experience Memancing yang tidak akan terlupakan di labuan bajo.

Trip Fishing Komodo Island yang kami tawarkan terbagi menjadi 2 bagian yaitu:

  • Memancing didalam kawasan Taman Nasional Komodo (Catch & Release, tidak bisa membawa pulang hasil pancing)
  • Memancing diluar kawasan Taman Nasional Komodo (Bisa membawa pulang hasil pancing)

Jenis-jenis ikan monster yang biasa didapat di perairan kepulauan komodo:

  • GT Monster
  • Tuna
  • Baby Tuna
  • Kurisi
  • Kerapu Monster
  • Kakap Merah
  • Marlin
  • Dan masih banyak lagi.

PENJEMPUTAN

Labuan Bajo

WAKTU PENJEMPUTAN

Waktu Penjemputan dI hotel pada pukul 05.30 am.

TUJUAN

  • Pulau Komodo
  • Pulau Sebayur
  • Pulau Padar,
  • Pulau Payung,
  • Gili Lawa,
  • Pulau Bidadari, Pulau Kelor, Pulau Rinca, Pulau Kalong dan Pulau Kanawa

BIAYA AKOMODASI TERMASUK

  • Speed Boat.
  • Biaya penjemputan dari hotel ke Pelabuhan.
  • Biaya pengantaran dari Pelabuhan ke hotel.
  • Makan siang
  • Air minum
  • Alat  pancing dan umpan.
  • Buah

BIAYA AKOMODASI  TIDAK TERMASUK

  • Pengeluaran pribadi
  • Hotel di Labuan Bajo

BOOK YOUR PACKAGE

Whatsapp Us